Investasi tanah kavling bisa menjadi salah satu hal yang menguntungkan dalam hal investasi/pendanaan properti. Investasi/pendanaan dalam bentuk properti dirasa akan lebih aman dan memiliki keuntungan yang juga lebih tinggi. Bahkan keuntungan yang bisa Anda dapatkan juga bisa saja lebih banyak dari modal yang sebelumnya dikeluarkan.
5 Alasan Mengapa Investasi /Pendanaan Tanah Kavling Syariah Lebih Menguntungkan
Alasan yang pertama adalah karena selama proses manajemen keuangannya akan menggunakan syariat Islam. Jadi bisnis yang dilaksanakan tersebut juga akan bebas dari unsur haram, misalnya penipuan dan lain sebagainya. Hal ini juga yang terkadang membuat banyak orang memilih untuk menggunakan bank Syariah.
Alasan yang selanjutnya adalah investasi/pendanaan kavling Syariah akan bebas dari riba. Riba ini akan berhubungan dengan bunga yang ditetapkan oleh bank konvensional pada nasabahnya. Besaran bunga yang ditentukan juga secara sepihak, dalam hal ini nasabah tidak bisa menolak besaran biaya yang dibayarkan.
Hal ini karena jumlah bunga bank tidak bisa selalu tentu atau sama. Bisa saja setiap tahunnya berubah-ubah sesuai dengan permintaan pasar. Jadi jika ingin menggunakan pendanaan halal, maka investasi Syariah ini bisa menjadi pilihan yang bagus.
Selain dari segi prosedur dan pembiayaannya yang sesuai dengan syariat Islam, biasanya pihak pengembang akan membuat konsep hunian islami. Jadi dari segi lingkungan dan fasilitasnya juga mendukung lingkungan atau konsep yang lebih islami. Hal ini mungkin akan cocok untuk beberapa orang.
Biasanya, orang-orang yang menggunakan investasi/pendanaan Syariah ini juga orang-orang yang umumnya memiliki kepedulian dengan Syariah atau Islam. Hal ini juga yang bisa membentuk kawasan kavling Syariah menjadi lingkungan yang lebih aman dan nyaman. Bahkan juga diharapkan bisa membawa keberkahan untuk pihak yang terlibat di dalamnya.
Alasan yang selanjutnya adalah investasi/pendanaan ini sudah pasti akan bebas dari riba atau bunga. Namun selain itu, juga dari segi pembiayaan tidak menggunakan unsur bank konvensional.
Akad yang digunakan sudah sesuai dengan hukum Islam yang berlaku atau hukum Syariah. Jadi akan bagus untuk Anda yang ingin investasi/pendanaan tanah kavling murah tanpa harus menggunakan unsur riba atau bunga dari bank.
Biasanya melakukan investasi/pendanaan tanah kavling ini banyak dilakukan oleh beberapa orang yang memiliki dana lebih guna dialokasikan untuk jangka panjang. Investasi/pendanaan ini akan membantu untuk menambah pemasukan dengan risiko yang tidak terlalu besar.
Bahkan bisa saja investasi/pendanaan ini bisa memberikan hasil yang lebih banyak dengan modal yang dikeluarkan di awal. Jadi cocok untuk Anda yang ingin menjadikannya sebagai bisnis juga. Tentunya opsi investasi Syariah yang bagus untuk menjadi pertimbangan dan lahan bisnis baru.